Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Tips Mudah Cara Menonaktifkan/Disable Klik Kiri Pada Blogger



HiiroDev - hallo sobat dev di artikel ini saya akan membagikan cara bagaimana menonaktifkan/disable klik kiri pada blogger dengan mudah.

Lalu untuk apa sih repot" di disable segala klik kirinya? tips ini untuk kalian yang suka membuat konten mandiri atau nulis hasil jerih payah sendiri agar terhindar dari copy/paste artikel, masa iya susah" bikin artikel trus ada yang main copy/paste apa lagi kalau tanpa mencantumkan sumber hehehe..

pada dasarnya klik kiri pada blogmu normal saja tapi saat di klik kiri ( select all ) tidak akan bisa..

Langsung saja ke tutorial mudahnya

Cara Mematikan/Disable Klik Kiri


ke langkah awal, kalian bisa taruh kode javascript di bawah ini ke blogger sobat. klik tema lalu edit html, cari code ]]></b:skin> lalu taruh kode ini tepat di atasnya.

 body{display:block;
-khtml-user-select:none;
-webkit-user-select:none;
-moz-user-select:none;
-ms-user-select:none;
-o-user-select:none;
user-select:none;
unselectable:on;} 

Tekan simpan. lihatlah hasilnya , blog kamu terhindar dari copy paste.


Okeh sepertinya sudah cukup, jika tidak bisa boleh tanyakan dibawah. Terimakasih

Posting Komentar untuk "Tips Mudah Cara Menonaktifkan/Disable Klik Kiri Pada Blogger"